Hasil Sidang Etik: Direktur Narkoba Polda Metro Dipecat Imbas Kasus Pemerasan DWP
Pemecatan Direktur Narkoba Polda Metro Jaya JAKARTA, NegoNegoNews – Kombes Donald Simanjuntak, yang menjabat sebagai Direktur Reserse Narkoba (Dirresnarkoba) Polda Metro Jaya, dipecat setelah terlibat dalam dugaan pemerasan terhadap penonton konser Djakarta Warehouse Project (DWP). Pemecatan ini merupakan hasil dari sidang pelanggaran Kode Etik dan Profesi Polri (KEPP) yang berlangsung pada Selasa (31/12/2024). Komisioner Kompolnas, M…